Anime Ruri no Houseki RIlis Visual Utama, Tayang 2025

Azusa

 


Catataninfoku.online -- Anime Ruri no Houseki yang didasarkan pada manga karya Shibuya Keiichiro telah dirilis.



Hal ini diumumkan saat AnimeJapan 2025 yang berlangsung Minggu, 23 Maret 2025


Ruri no Houseki adalah petualangan sains di mana Ruri, seorang gadis SMA yang menyukai perhiasan dan aksesori, bertemu Nagi, seorang mahasiswa pascasarjana yang mengambil jurusan mineralogi, dan mulai melangkah ke dunia pengumpulan mineral. Animasi ini diproduksi oleh Studio Bind, disutradarai oleh Shingo Fujii, dan serialnya akan dikomposisi oleh Michiko Yokote.

Sumber Natalie