Catataninfoku.online -- Berikut ini Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 SMP halaman 20 Kurikulum Merdeka, Bab mengenai Bilangan Positif dan Negatif.
Pembahasan mengenai "Bilangan Positif dan Negatif" ini merupakan salah satu materi yang harus dipelajari oleh para siswa kelas 7 SMP dalam mata pelajar Matematika Kurikulum Merdeka.
Artikel ini juga akan membahas mengenai soal dan Kunci Jawaban Matematika Halam 20 Kelas 7 pada
Soal Latihan" Mari Kita Periksa" pada buku Matematika Kelas 7 SMP Cetakan pertama 2021 Kurikulum Merdeka
1. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini. Gunakan tanda positif atau negatif untuk menyajikan besaran.
(1) Diketahui bahwa A adalah titik 0 km. Titik “3 km sebelah utara A” dinyatakan sebagai +3 km. Bagaimana menyatakan titik “5 km di sebelah selatan A”?
(2) Apabila “rugi 200 rupiah” dinyatakan sebagai -200 rupiah, menyatakan apa +300 rupiah?
Jawaban: (1) -5 km
(2) +300 rupiah = untung 300 rupiah 2. Diberikan bilangan-bilangan. -12; +7; 0; +0,6; -3; +25; -8/3
(1) Mana yang merupakan bilangan positif? Mana yang negatif?
(2) Mana yang merupakan bilangan bulat? Mana yang merupakan bilangan asli?
Jawaban:
(1) Bilangan positif → +7; +0,6; +25 Bilangan negatif → -12; -3; -8/3
(2) Bilangan bulat → -12; +7; 0; -3; +25 Bilangan asli → +7; +25
3. Tandai titik-titik pada garis bilangan yang bersesuaian dengan bilangan berikut ini.
4. Bandingkan pasangan bilangan-bilangan berikut ini dengan menggunakan tanda pertidaksamaan.
Jawaban: (1) -3 < + 5 (2) 0 > -7 (3) -1,6 > 2,4 (4) -3 < -2 < + 1
5. Nyatakan nilai mutlak dari +16 dan – 9/7 . Temukan bilangan-bilangan yang nilai mutlaknya 9 dan 0 berturut-turut. Kunci Jawaban:
Nilai mutlak dari +16 adalah 16 Nilai mutlak dari - 9/7 adalah 9/7 Angka dengan nilai mutlak 9 adalah +9 dan -9 Angka yang nilai mutlaknya 0 adalah 0
Disclaimer:
Jawaban ini hanya dapat menjadi patokan orangtua atau yang lainnya dalam memandu proses belajar siswa Sebelum melihat kunci jawaba, siswa diharuskan untuk mengerjakannya terlebih dahulu.***
0 Komentar